Menurut saya 7 keajaiban adalah:
1. Bisa Melihat
2. Bisa mendengar
3. Bisa menyentuh
4. Bisa menyayangi
5. Bisa merasakan
6. Bisa tertawa
7. dan, Bisa mencintai
Agar tau pentingnya waktu SETAHUN, tanyakan pada murid yang gagal kelas
Agar tau pentingnya waktu SEBULAN, tanyakan pada ibu yg melahirkan bayi prematur
Agar tau pentingnya waktu SEMINGGU, tanyakan pada editor majalah mingguan
Agar tau pentingnya waktu SEJAM, tanyakan pada kekasih yang menunggu untuk bertemu
Agar tau pentingnya waktu SEMENIT, tanyakan pada orang yang ketinggalan pesawat terbang
Agar tau pentingnya waktu SEDETIK, tanyakan pada orang yang baru saja terhindar dari kecelakaan
Agar tau pentingnya waktu SEMILIDETIK, tanyakan pada peraih medali perak olimpiade
Keberhasilan tidak diukur dengan apa yang telah anda raih, namun kegagalan yang telah anda hadapi dan keberanian yang membuat anda tetap berjuang melawan rintangan yang datang bertubi-tubi. (Orison Swett Marden)
Rayulah aku, dan aku mungkin tak mempercayaimu
Kritiklah aku, dan aku mungkin tak menyukaimu
Acuhkan aku, dan aku mungkin tak memaafkanmu
Semangatilah aku, dan mungkin aku takkan melupakanmu. (William Arthur)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar